Artikel

SERTIFIKASI KEGIATAN FISIK TAHUN 2020 TAHAP III

22 Desember 2020 10:39:21  administrator  1.233 Kali Dibaca 

21 Desember 2020

Kasi Kesejahteraan Pemerintah Nagari Muaro Paiti bersama Tim Pemantau, Pendamping Desa, Bhabinkamtibmas melaksanakan Sertifikasi Kegiatan Fisik Tahap III di Tahun 2020. Kegiatan yang disertifikasi adalah Kegiatan yang sumber Dananya berasal dari Alokasi Dana Desa (ADD). Kegiatan tersebut diantaranya Pembangunan Draenase di Jorong Koto Tinggi, Draenase Jalan Olahraga di Kampung Dalam, Draenase Jalan Sirsak di Jorong Kampung Talawi, Pemeliharaan Jembatan Gantung di jorong Kampung Baru , dan Pemeliharaan Poskesri di Jorong Sungai Panjang Indah. Tujuan  dari kegiatan ini adalah memeriksa hasil pekerjaan yang dilaksanakan oleh Pelaksana Kegiatan yaitu Kasi Kesejahteraan, apakah pelaksanaannya sudah sesuai dengan perencanaan yang ada di APB Nagari Tahun 2020.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah NAGARI

Kategori

Aparatur NAGARI

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor NAGARI


Kantor Desa
Alamat : JL NUSANTARA I JORONG SUNGAI PANJANG INDAH NAGARI MUARO PAITI
NAGARI : MUARO PAITI
KECAMATAN : KAPUR IX
KABUPATEN : LIMA PULUH KOTA
Kodepos : 26673
Telepon : 082283882513
Email : pemerintahannagarimuaropaiti@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:128
    Kemarin:211
    Total Pengunjung:146.563
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.135.184.27
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel